News Admin
Live
wb_sunny

Breaking News

Aprida melaporkan Camat Abung Kunang Lampung Utara terkait kasus penipuan ke Polresta Bandarlampung

Aprida melaporkan Camat Abung Kunang Lampung Utara terkait kasus penipuan ke Polresta Bandarlampung

Bandar Lampung.Beraninews 

Aprida Hilal (49) telah menjadi korban tindak pidana penipuan/penggelapan atas temanya sendiri yang berinisial AJ  Camat Abung Kunang Lampung Utara , Bertempat di Jalan Perum Griya Asri Blok E No. 12 B RT/001 Tanjungkarang Barat, Kota Bandarlampung, Lampung pada bulan April 2017. 

AJ meminjam uang lima juta rupiah (Rp5.000.000,00), berikut emas 40gr yang mana uang dan emas tersebut untuk modal usaha sembako, namun usaha sembako tersebut fiktif. Selanjutnya Aprida meminta uang dan emas tersebut dikembalikan, namun sampai saat ini AI ingkar janji. 

Aprida membutuhkan uang tersebut sehingga Aprida melaporkan kasus penipuan yang di alaminya ini ke Polresta Bandarlampung pada 30 Desember 2023, katanya pada awak media, Rabu (10/01/2023).

"Saya membutuhkan uang tersebut untuk berobat bang, saya sedang sakit," ujaranya. 

"Saya berharap ada hasil segera dari pihak kepolisian maupun dibantu dengan media ini agar uang saya segera kembali," tutupnya. 

Sementara itu salah satu pejabat disana mengatakan .

 "Pihak korban Telah Berupaya melalui suami korban YM  beberapa kali mencoba menghubungi pihak terlapor, namun terlapor selalu menghindar." Ujarnya (*)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar